Senin, 10 September 2012

Faktor faktor yang dapat mempengaruhi ibu memberikan ASI kepada bayinya

Faktor faktor yang dapat mempengaruhi ibu memberikan ASI kepada bayinya

  • Perubahan sosial budaya.
    • Ibu-ibu bekerja atau kesibukan sosial lainnya.
    • Meniru teman, tetangga atau orang terkemuka yang memberikan susu botol.
  • Faktor psikologis
    • Takut kehilangan daya tarik sebagai seorang wanita.
    • Tekanan batin
  • Faktor fisik ibu
    Ibu sakit, seperti mastitis biasanya enggan menyusui bayinya karena payudaranya terasa nyeri bila digunakan untuk menyusui bayinya.
  • Faktor kurangnya petugas kesehatan, sehingga masyarakat kurang mendapat
    penerangan atau dorongan tentang manfaat pemberian ASI.
  • Meningkatkan promosi susu kaleng sebagai pengganti ASI.
  • Penerangan yang salah justru datangnya dari petugas kesehatan sendiri yang menganjukan penggantian ASI dari susu kaleng (Soetjiningsih, 1997:17).

0 komentar:

Posting Komentar