Senin, 10 September 2012

Pengertian tingkat pendidikan

Tingkat pendidikan adalah suatu kondisi jenjang pedidikan yang dimiliki oleh seseorang melalui pendidikan formal yang dipakai oleh pemerintah serta disahkan oleh departemen pendidikan.
Dikategorikan menjadi :

  • Tidak pernah sekolah
  • Dasar : SD sampai SMP
  • Menengah : SMU
  • Tinggi : perguruan tinggi.

0 komentar:

Posting Komentar