Kamis, 27 Juni 2013

Cara kerja obat antalgin

Antalgin adalah derivat metansulfonat dari amidopirina yang bekerja terhadap susunan saraf pusat yaitu mengurangi sensitivitas reseptor rasa nyeri dan mempengaruhi pusat pengatur suhu tubuh. Tiga efek utama adalah sebagai analgesi, antipiretik dan anti-inflamasi. Antalgin mudah larut dalam air dan mudah di absorbsi ke dalam jaringan tubuh.

0 komentar:

Posting Komentar