Sabtu, 16 Juni 2012

Cara Penularan flu burung

1. Penularan antar-ternak unggas

  • Kontak langsung dari unggas terinfeksi dengan hewan yang peka
  • Melalui lendir yang berasal dari hidung dan mata.
  • Melalui kotoran (feses) unggas yang terserang flu burung.
  • Melalui pakan, air dan peralatan kandang yang terkontaminasi.
2. Penularan dari ternak ke manusia
  • Telur yang tercemar lendir dan kotoran ternak yang terinfeksi flu burung.
  • Kontak langsung dengan aktivitas ternak
3. Penularan antar-manusia
Melalui udara, percikan air liur pasien yang terinfeksi flu burung, bermutasi dan bercampur dengan virus flu manusia.

0 komentar:

Posting Komentar