Senin, 16 Januari 2012

Cara Menghilangkan Bau Kaki

Untuk mengatasinya, kita bisa menggunakan teh hitam. Mengapa teh hitam? Karena teh ini mengandung tannic acid yang secara alamiah akan menetralisir dan mengabsorp keringat untuk menghilangkan area yang lembab dan hangat yang merupakan tempat bagi bakteri penyebab bau. Bagaimana caranya? Simak caranya berikut ini 

1. Seduh 4 kantong teh hitam di dalam 1 liter air mendidih, kemudian dinginkan air hingga suam – suam kuku dengan menambahkan air

2. Rendam kaki selama 10 menit untuk merelakskan kaki, sebaiknya  lakukan pijatan lembut. Setelah itu, angkat dan keringkan kaki.

0 komentar:

Posting Komentar