Kamis, 05 Desember 2013

Golongan darah sistem rhesus

Pada tahun 1940, Lansteiner menemukan jenis penggolongan darah yang lain yaitu sistem Rhesus. berdasarkan penyelidikannya membedakan golongan darah A menjadi 2 macam yaitu :

  • Golongan darah A yang berfaktor rhesus Positif (Rh +)
  • Golongan darah A yang tidak berfaktor rhesus ( rhesus -).
Sebagian besar ras kulit hitam dan sawo matang memiliki darah dengan rhesus + ( plus ), sedangkan sebagian besar ras kulit putih ber rhesus - ( Min ).

0 komentar:

Posting Komentar