Minggu, 03 November 2013

Organ organ yang terlibat dalam sistem pernapasan manusia

Organ organ yang terlibat dalam sistem pernapasan manusia

  • Hidung. Ia merupakan jalan dimana udara yang kaya oksigen masuk ke dalam tubuh. Di dalam hidung terdapat rongga yang berperan menyaring udara dan juga untuk menghangatkan bagian tersebut.
  • Tekak atau dikenal dengan nama farink. Organ ini adalah titik persimpangan di dalam tenggorokan dengan bagian kerongkingan manusia.
  • Pangkal tenggorokan atau larink. Pada bagian ini terdapat syirink atau pita suara.
  • Tenggorokan atau trakea. Bagian ini terdiri atas epitel bersila terutama oada bagian dalam. Sementara itu pada bagian tengahnya terdapat cincin tulan rawan, dan lapisan luarnya terdapat jaringan ikat. Orhan ini adalah jalan napas antara hidung menuju ke paru-paru.
  • Bronkhus, merupakan percabangan tenggorokan yang ke arah kiri maupun kanan.
  • Bronkhilous, adalah percabangan dari bronkus.
  • Gelembung paru-paru atau alveolus. Organ yang satu ini mempunyai banyak kapiler darah. Oada bagian inilah proses pertukaran O2 dan CO2 berlangsung. Paru-paru sendiri terbentuk dari kumpulan alveolus. Organ baru dibalut dengan selaput bernama pleura dengan rangkap ganda dan pada bagian tengahnya terdapat cairan limfe.

0 komentar:

Posting Komentar