Sabtu, 26 Oktober 2013

Gejala virus herpes simpleks

Virus herpes simpleks. Mikro-organisme yang satu ini mengakibatkan penyakit herpes yang cukup mengganggu. Penyakit ini menyerang kulit dengan gejala antara lain kulit radang dan memerah, terasa perih, gatal dan panas. Puncaknya kulit akan melepuh. Apabila dibiarkan, infeksi virus ini bisa saja sampai pada sistem saraf kita dan mengakibatkan gejala yang lebih serius lagi.

0 komentar:

Posting Komentar