Senin, 01 Juli 2013

Manfaat konseling

Manfaat konseling
Bagi Pasien :

  • Menjamin keamanan dan efektifitas pengobatan
  • Mendapatkan penjelasan tambahan mengenai penyakitnya
  • Membantu dalam merawat atau perawatan kesehatan sendiri
  • Membantu pemecahan masalah terapi dalam situasi tertentu
  • Menurunkan kesalahan penggunaan obat
  • Meningkatkan kepatuhan dalam menjalankan terpai.
  • Menghindari reaksi obat yang tidak diinginkan
  • Meningkatkan efektivitas dan efisiensi biaya kesehatan
Bagi Apoteker
  • Menjaga citra profesi sebagai bagian dari tim pelayan kesehatan.
  • Mewujudkan bentuk pelayanan asuhan kefarmasian sebagai tanggung jawab profesi apteker
  • Menghindari Apoteker dari tuntutan karena kesalahan pengguanaan obat (Medicatiaon Error)
  • Suatu pelayanan tambahan untuk menarik pelanggan sehingga menjadi upaya dalam memasarkan jasa pelayanan.

0 komentar:

Posting Komentar