Ciri ciri spesifik rhizopus
- Hifa nonseptat
- Mempunyai stolon dan rhizoid yang warnanya gelap jika sudah tua.
- Sporangiofora tumbuh pada noda dimana juga terbentuk rhizoid.
- Sporangia biasanya besar dan berwarna hitam.
- Kolumela agak bulat dan apofisis berbentuk sperti cangkir.
- Tiddak memiliki sporangiola.
- Membentuk hifa vegetatif yang melakukan penetrasi pada substrat, dan hifa fertil yang memproduksi sporangia pada ujung sporangiosfora.
- Pertumbuhannya cepat, membentuk misellium seperti kapas (Marhamah : 2005).
0 komentar:
Posting Komentar