Minggu, 16 Desember 2012

Pengertian gunung api perisai

Gunung api perisai yaitu gunung api yang bentuknya seperti perisai  atau tameng.Gunung api  ini lerengnya sangat landai.
Contoh: G. Maona Loa di Hawaii. Erupsi yang dimikian disebut erupsi efusif.

0 komentar:

Posting Komentar