Jumat, 16 November 2012

Tipe longsoran tanah tipe aliran lambat

Longsoran tanah tipe aliran lambat (slow flowage ) terdiri dari:

  • Rayapan (Creep): perpindahan material batuan dan tanah ke arah kaki lereng dengan pergerakan yang sangat lambat.
  • Rayapan tanah (Soil creep): perpindahan material tanah ke arah kaki lereng
  • Rayapan talus (Talus creep): perpindahan ke arah kaki lereng dari material talus/scree.
  • Rayapan batuan (Rock creep): perpindahan ke arah kaki lereng dari blok-blok batuan.
  • Rayapan batuan glacier (Rock-glacier creep): perpindahan ke arah kaki lereng dari limbah batuan.
  • Solifluction/Liquefaction: aliran yang sangat berlahan ke arah kaki lereng dari material debris batuan yang jenuh air.

0 komentar:

Posting Komentar