Jumat, 16 November 2012

Faktor yang bersifat aktif pada longsoran tanah

Faktor yang bersifat aktif pada longsoran tanah adalah:

  • Gangguan yang terjadi secara alamiah ataupun buatan.
  • Kemiringan lereng yang menjadi terjal karena aliran air.
  • Pengisian air ke dalam tanah yang melebihi kapasitasnya, sehingga tanah menjadi jenuh air.
  • Getaran-getaran tanah yang diakibatkan oleh seismisitas atau kendaran berat.

0 komentar:

Posting Komentar