Rabu, 07 November 2012

Alasan bahwa kartografi dianggap sebagai pendukung penting untuk seluruh aspek dalam menangani SIG

Alasan bahwa kartografi dianggap sebagai pendukung penting untuk seluruh aspek dalam menangani SIG

  • Peta merupakan tampilan SIG secara langsung dan interaktif, yang menggambarkan dimensi geospasial,
  • Peta dapat digunakan sebagai indeks visual fenomena suatu objek yang terkandung dalam suatu sistem informasi,
  • Peta sebagai bentuk visualisasi, dapat membantu eksplorasi data secara visual dan komunikasi visual hasil dari suatu SIG,
  • Sebagai output, perangkat lunak desain interaktif dari desktop kartografi mempunyai fungsi yang sangat penting sebagai output dari SIG yang mutakhir.
Dari empat dasar visualisasi dalam SIG (eksplorasi, analisis, penyajian dan akses data), media presentasi merupakan alat yang paling berkembang pesat (Robinson et al , 1995 dalam Kraak dan Ormeling, 2007).

0 komentar:

Posting Komentar