Proses siklus hidrologi
- Siklus pendek , yaitu air laut yang menguap, terkondensasi, membentuk awan dan turun hujan di laut.
- Siklus sedang, yaitu penguapan air laut, sungai, rawa, atau danau terkondensasi menjadi awan, terbawa ke daratan dan turun hujan lalu mengalir ke selokan, sungai, danau, dan kembali ke laut.
- Siklus panjang, yaitu air laut, dan daratan, termasuk respirasi tumbuh-tumbuhan menguap menjadi awan dan hujan. Air hujan sebagian masuk ke tanah menjadi air tanah, diserap tumbuh-tumbuhan, ada yang turun hujan sebagai salju dan akan mencair sedikit demi sedikit dalam waktu yang lama dan akhirnya kembali ke laut.
0 komentar:
Posting Komentar