Selasa, 16 Oktober 2012

Jenis sungai berdasarkan arah alirannya

Jenis sungai berdasarkan arah alirannya

  • Sungai konsekuen, arah alirannya sesuai dengan kemiringan lereng yang dilaluinya.
  • Sungai subsekuen, arah alirannya tegak lurus dengan sungai konsekuen dan muaranya pada sungai konsekuen.
  • Sungai obsekuen, arah alirannya berlawanan arah dengan sungai konsekuen (kemiringan lereng) dan bermuara atau anak sungai subsekuen.
  • Sungai resekuen, arah alirannya mengikuti kemiringan lereng batuan tetapi bermuara di sungai subsekuen.
  • Sungai insekuen, arah dan pola alirannya tidak menentu, tidak mengikuti kemiringan lereng.

0 komentar:

Posting Komentar