Definisi Abses adalah suatu penimbunan nanah, biasanya terjadi kibat atau infeksi bakteri.Abses adalah infeksi kulit dan subkutis dengan gejalaberupa kantong berisi nanah. (Siregar, 2004).
abses mandibula adalah abses yang terjadi di mandibula. Abses dapat terbentuk di ruang submandibula atau salah satu komponennya sebagai kelanjutan infeksi dari daerah leher. (Smeltzer dan Bare, 2001)
0 komentar:
Posting Komentar