Sabtu, 17 Maret 2012

FAKTOR FAKTOR RESIKO ANGINA PECTORIS

Faktor resiko antara lain adalah:

  1. Dapat Diubah (dimodifikasi)
    1. Diet (hiperlipidemia)
    2. Rokok
    3. Hipertensi
    4. Stress
    5. Obesitas
    6. Kurang aktifitas
    7. Diabetes Mellitus
    8. Pemakaian kontrasepsi oral
  2. Tidak dapat diubah
    1. Usia
    2. Jenis Kelamin
    3. Ras
    4. Herediter
    5. Kepribadian tipe A

PENCETUS ANGINA PECTORIS

Faktor pencetus yang dapat menimbulkan serangan antara lain:
  1. Emosi
  2. Stress
  3. Kerja fisik terlalu berat
  4. Hawa terlalu panas dan lembab
  5. Terlalu kenyang
  6. Banyak merokok

0 komentar:

Posting Komentar