Senin, 23 Juli 2012

Tanda dan gejala letak sungsang

  1. Pergerakan anak terasa oleh ibu dibagian perut bawah dibawah pusat dan ibu sering merasa benda keras (kepala) mendesak tulang iga.
  2. Pada palpasi teraba bagian keras, bundar dan melenting pada fundus uteri.
  3. Punggung anak dapat teraba pada salat satu sisi perut dan bagian-bagian kecil pada pihak yang berlawanan. Diatas sympisis teraba bagian yang kurang budar dan lunak.
  4. Bunyi jantung janin terdengar pada punggung anak setinggi pusat.

0 komentar:

Posting Komentar