Jumat, 20 Juli 2012

Faktor risiko lain penyebab Katarak

Katarak juga dapat disebabkan oleh beberapa faktor risiko lain, seperti:

  • Katarak traumatik yang disebabkan oleh riwayat trauma/cedera pada mata.
  • Katarak sekunder yang disebabkan oleh penyakit lain, seperti: penyakit/gangguan metabolisme, proses peradangan pada mata, atau diabetes melitus.
  • Katarak yang disebabkan oleh paparan sinar radiasi.
  • Katarak yang disebabkan oleh penggunaan obat-obatan jangka panjang, seperti kortikosteroid dan obat penurun kolesterol.
  • Katarak kongenital yang dipengaruhi oleh faktor genetik (Admin,2009).

0 komentar:

Posting Komentar